Halo Guys Kita Akan Membahas Beberapa Cara Merawat Gitar.
Banyak orang yang bingung bagaimana merawat gitar mereka. Nah sekarang saya akan menuliskan beberapa cara merawat gitar.
1.Saat anda bermain gitar,pastikan jari-jari anda bersih dari kotoran dan tidak basah.Karena kotoran dapat merusak senar gitar dengan cepat ,jadi setelah memainkan gitar bersihkanlah senar anda,bisa dengan menggunakan kain atau jika anda memiliki budget yang cukup,anda dapat membeli String Cleaner.
3. Posisikan gitar Anda dengan posisi yang benar, jangan pernah menaruh kepala gitar di bawah
karena dapat merusak badan gitar secara keseluruhan. Jika Anda memiliki budget yang cukup,
belilah Stand Gitar.
Stand Guitar |
4.Lindungilah gitar Anda menggunakan tas gitar.Tas gitar terbagi menjadi dua yaitu "Soft Case"
dan "Hard Case". Soft Case adalah yang paling umum di masyarakat, karena murah dan ringan
berbeda dengan Hard Case yang cukup mahal dan berat, tetapi dapat terjamin keselamatan gitar
Anda.
Softcase Gitar |
HardCase Gitar |
5.Pastikan gitar Anda tidak terlalu banyak menerima benturan karena dapat menurunkan kualitas suara gitar anda.
Demikianlah beberapa cara merawat gitar yang saya dapat bagikan kepada teman-teman.
Jika Ada Saran/Masukan Tolong Komen Dibawah.Terima Kasih
0 komentar:
Posting Komentar